Thursday, April 07, 2005

BE KOMUNIKATIF LAH!!

Bagaimanapun, dan dalam kondisi apapun,serta dalam level apapun ternyata komunikasi memegang peranan penting.
Jadi... komunikatif lah. Biar tidak ada yang salah dan putus rangkaian.
Apalagi kalau sedang dalam situasi dan kondisi yang sangat krusial. Komunikasi adalah hal terpenting.

No comments: